Kualifikasi

1. Warga Negara Indonesia

2. Mahasiswa/i S-1 semester 2 dari “Daftar kampus 2019”.

3. Indeks Prestasi semester 1 minimum 2,80 (teknik dan sains) dan 3,00 (non teknik dan sains)

4. Lancar membaca Al-Qur’an, diutamakan memiliki hafalan Al-Qur’an

5. Berprestasi dan aktif berorganisasi

6. Memiliki keterbatasan dalam hal finansial (prioritas)

7. Siap dibina untuk menjadi muslim prestatif

Persyaratan

1. Gunakan twibbon Kader Surau

• Unduh “Twibbon Kader Surau” melalui link DISINI

• Buat twibbon kamu dengan foto terbaik yang menggambarkan karakter dirimu yang sebenarnya.

• Berikan caption kalimat yang menyatakan kesiapan kamu sebagai Kader Surau.

• Cantumkan hashtag: #opreckadersurau4 #kadersurau2019 #ybmbri

• Jangan lupa tag 3 temanmu, akun YBM BRI @ybmbri, dan akun official Kader Surau universitasmu.

• Posting twibbon tersebut di akun IG pribadimu dan pastikan tidak terkunci.

• Jangan lupa untuk screenshoot postingan kamu, kemudian unggah saat melakukan registrasi online.

• Tiga postingan dengan “like” terbanyak akan mendapatkan tas selempang KALIBRE.

2. Registrasi Online DISINI

3. Mengirimkan berkas

a. Transkrip Nilai

b. Slip UKT atau print SIAKAD yang menunjukan besaran UKT (bagi non bidik misi)

c. Surat Rekomendasi

d. Surat Pernyataan siap dibina dan tinggal di asrama (bermaterai)

ke rekrutmen@kadersurau.id

Alur Rekrutmen Kader Surau

1. Pendaftaran (deadline : 7 April 2019) melalui Link Pendaftaran DISINI

2. Pengumpulan dan Seleksi Berkas (1-7 April 2019)

3. Pengumuman Seleksi Berkas (10 April 2019)

4. Tes Kognitif (13 April 2019) mengenai Wawasan Islami, Bahasa Inggris, dan Menulis Essay

5. Pengumuman Tes Kognitif (17 April 2019)

6. Wawancara (19-30 April 2019)

7. Pengumuman Akhir (1 Mei 2019)

Narahubung :
085279356345 (Ogi Iskandar)

Sumber : http://ybmbri.org/beasiswa-kader-surau/

Leave a Comment